Seputar Indramayu
Page: 19
SUBANG, (PRLM).- Ratusan warga miskin di Padasuka Kelurahan Cigadung Kecamatan/Kabupaten Subang hampir dipastikan tak akan bisa mengakses layanan jaminan kesehatan nasional melalui Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS). Pasalnya mereka tak tercatat sebagai peserta jamkesmas maupun jamkesda, apalagi saat ini Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) sudah tak berlaku. Selain itu, belasan ribu keluarga miskin peserta Program […]
INDRAMAYU, (PRLM).- Menteri Pertanian Suswono dan Bupati Indramayu Anna Sophanah saling tuding soal bantuan pemerintah untuk sektor pertanian di Kabupaten Indramayu. Suswono menegaskan bahwa Kementerian Pertanian tahun ini menggelontorkan bantuan Rp 50 miliar untuk pertanian di Indramayu. Namun, Anna mengatakan hanya Rp 6 miliar. “Kami akui bahwa Indramayu adalah salah satu daerah lumbung padi nasional, […]
KUNINGAN, (PRLM).- Artis kawakan Dewi Yul, menyatakan siap turut memeriahkan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Jawa Barat, yang pada tahun 2014 ini bakal dipusatkan di Kabupaten Kuningan, pada 23-29 Maret 2014 mendatang. Dewi Yul yang bakal membawakan lagu-lagu bernafaskan islami, dijadwalkan berkolaborasi atau diiringi dengan grup band siswa SLB Taruna Mandiri Kuningan. Pada pelaksanaan […]
INDRAMAYU, (PRLM).- Pengadaan beras awal tahun ini di Bulog Subdivre Indramayu tertunda lantaran banjir yang sempat merendam puluhan ribu hektare sawah beberapa waktu lalu. Akibatnya, puluhan ribu hektare sawah itu mengalami puso sehingga petani harus menanam ulang. Wakil Kepala Bulog SUbdivre Indramayu, Heri Sulistio mengungkapkan, seharusnya pengadaan beras sudah dimulai pada Maret-April nanti. Namun, pengadaan […]